Cara whatsapp tidak terlihat online

Whatsapp anda tidak terlihat online dan tidak ceklis biru ini caranya

Anda suka chating? Jikalau iya maka anda pasti tahu dengan yang namanya whatsapp, nah aplikasi yang satu ini disebutkan aplikasi chat nomer wahid atau nomer satu didunia. Semakin kesini-kesini whatsapp selalu memberikan inovasi baru pada aplikasinya seperti layanan video call, dapat berikirim file document dan yang lainnya.
Oke sesuai judul artikel admin kali ini yaitu cara menonaktifkan online pada aplikasi whatsaap. Cara ini dipakai agar lawan chating anda tidak mengetahui anda apakah anda masih online atau tidak.
Usahakan aplikasi whatsapp anda sudah versi terbaru atau sudah diupdate
Masuk ke aplikasi whatsapp
Masuk kemenu setting yang berada dipojok kanan atas simbol titik tiga
Masuk ke account yang simbol kunci
Masuk ke privacy
Kemudian pada menu tersebut terdapat banyak pilihan seprti terakhir online,profil photo dan yang lainnya. Nah karena tujuan kita untuk mengofflinekan maka klik yang last seen atau terakhir online dibagian itu pilih nobody atau tidak bisa dilihat oleh siapapun.
Jika ingin mengaktifakn ceklis biru maka anda pilih menu yang berada paling bawah yaitu read receipts nya dinonaktifkan.
Untuk lebih jelas dan detail caranya seperti apa maka anda bisa lihat dalam video dibawah ini. Selamat menyaksikan! Semoga bermanfaat yah!

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara whatsapp tidak terlihat online"

Post a Comment